Apakah AC (Air Conditioner) itu Sangat Penting bagi Sebuah Ruangan?
Kita tahu AC atau Air Condtioner itu merupakan sebuah teknologi yang dapat menyejukkan sebuah ruangan, dimana ruangan yang tadinya dirasa panas, dapat dibuat dingin hanya dalam wakttu beberapa menit saja. Selain memiliki kegunaan sebagai penyejuk ruangan, AC juga membantu sirkulasi udara yang ada di dalam sebuah ruangan, dengan cara memutar udara panas dalam ruangan kemudian […]